Hai sobat Dunia IT ! bertemu lagi dengan saya kautsar, dalam penulisan saya kali ini saya akan sharing apa itu Python.
- History singkat Python
Penemu Python Guido Van Rossum. Pembuatannya berlangsung di kota Amsterdam, Belanda pada tahun 1990.
Penjelasan singkat tentang python
Jadi python ini emang di desain untuk "easy to use language" Bahasa pemograman yang dapat digunakan dan fokus utama dari python itu "ready abality code" artinya kemudahan pemecahan kode.
Kenapa kita harus memakai Python ?
- Mudah untuk dipelajari.
- Gratis.
- Multi Platform.
- Web Development.
- Mobile Apps.
- Desktop Apps.
- Lebih fokus dalam menyingkat waktu programmer dari pada komputer. Jadi saat kita ngoding itu cepet banget karena syntax nya mudah dan script nya mudah banget. Tapi saat proses codingan python lebih lama dari pada bahasa pemograman yang lain contoh c++. Tapi untuk saat pc sekarang sudah tidak menjadi masalah. contoh kasus di PT kita disuruh membuat aplikasi jika kita menggunakan Python akan selesai satu hari dan jika kita menggunakan c++ bisa jadi 2 hari.
- Banyaknya Libraries Open Source.
- Flask & Django (Web Development)
- Numpy & Pandas (Data Sience)
- Paramiko, Netmiko, Napalm (Network Automation)
- Beatiful Soup, scrapy (Web Scraping)
- Multi Fungsi.
- Data Science.
- Machine Learning
- Daily Jobs Automation.
- Network Automation.
- Scientific Applications.
- Etc.
Siapa aja perusahaan besar yang menggunakan Python ?
- 1. Google.
- 2. Instagram.
- 3. Amazon.
- 4. Dropbox.
- 5. Facebook.
- 6. Spotify.
No comments:
Post a Comment